Cek Hoaks atau Fakta ?

masukkan kata kunci anda.

Fakta: Puncak Jam Menara Makkah Tersambar Petir

  • Fakta

Beredar unggahan di media sosial twitter yang menarasikan bahwa puncak menara Jam Makkah tersambar petir, unggahan tersebut menuai banyak atensi dari warganet. Tampak sambaran petir bercabang berwarna ungu, kuning menyambar menara makkah. Berdasarkan hasil penelusuran, infromasi tersbeut adalah fakta. Dilansir oleh CNBC, kejadian tersebut tertangkap kamera pada Selasa (22/8/23) malam hari. Terlihat slideshow yang memperlihatkan kejadian sambaran petir yang menakjubkan. Dikutip dari lifeofarabs.com, disana terdapat penangkal petir yang memiliki spesifikasi 800 batang penangkal petir dan 200 konduktor.

Permohonan Klarifikasi

Kirimkan detail informasi yang kamu dapat, akan kami bantu cari klarifikasinya dalam 1x24 jam.